Verifikasi Sekolah Adiwiyata Tingkat Kabupaten Hari Kedua

Pada hari Selasa, 22 April 2025 bertepatan dengan hari Bumi sedunia dilaksanakan verifikasi sekolah Adiwiyata tingkat Kabupaten hari kedua di 3 sekolah yaitu SD Muhammadiyah Blawong 1, SD Negeri Bakulan dan SD Negeri Kaligondang.
Sama halnya dengan hari pertama, dengan sekolah berpredikat Adiwiyata diharapkan mampu menjadi sekolah yang cinta lingkungan, berbudaya lingkungan, dan melestarikan lingkungan

Yuk Semangat ber Adiwiyata

Peduli Lingkungan, sekolahku indah, sekolah Adiwiyata